Kamis, 11 Januari 2018

cara membuat meja dan kursi di blender

 Aplikasi blender merupakan salah satu aplikasi 3D yang dapat membuat objek seolah-olah terlihat seperti nyata . Salah satu benda yang dapat di buat di softwere aplikasi blender adalah meja dan kursi. Mengapa meja dan kursi ? karena , meja dan kursi pembuatannya cukup mudah . Bagaimana cara pembuatannya ?
Mari bersama-sama simak artikel di bawah ini . :):)


  Berikut adalah langkah-langkahnya :

        Menggambar meja
Menu awal objek sebelum di edit
Proses objek setelah di edit
Proses yang dilakukan















Hasil dari objek
1.      Memipihkan objek meja dengan cara menekan tombol (s+r , s+y , dan s+z ) sesuai dengan besar objek pada umumnya
2.      Setelan semua dipipihkan , lalu pergi ke menu edit mode yang tempatnya di Menu 3D View
3.      Dalam editmode lalu tekan (ctrl + r ) pada keyboard untuk memosisikan potongan dari meja tersebut .
4.      Setelan terbentuk potongan di permukaan meja lalu pada potongan kaki meja , tindakan selanjutnya adalah menekan tombol (shift + klik kanan pada mouse ) .
5.      Setelah semua bagian dari kaki meja ter klik lalu tekan tombol E pada keyboard dan tarik sumbu Z ke bawah untuk menghasilkan kaki meja .
6.      Selanjutnya lakukan pewarnaan objek pada menu Propertis bagian kolom atas .





         Membuat kursi

Gambar objek sebelum di edit 
Proses pengeditan Objek
Langkah – Langkah mengedit objek
Sebenearnya basic dari langkah membuat kursi sama dengan membuat meja , langkah pertama adalah menambahkan Cube ( Kubus ) untuk diedit Lalu
1.      Memipihkan objek meja dengan cara menekan tombol (s+r , s+y , dan s+z ) sesuai dengan besar objek pada umumnya
2.      Setelah semua dipipihkan , lalu pergi ke menu edit mode yang tempatnya di Menu 3D View
3.      Dalam editmode lalu tekan (ctrl + r ) pada keyboard untuk memosisikan potongan dari kursi tersebut .
4.      Setelan terbentuk potongan di permukaan kursi lalu pada potongan kaki kursi, tindakan selanjutnya adalah menekan tombol (shift + klik kanan pada mouse ) .
5.      Setelah semua bagian dari kaki kursi ter klik lalu tekan tombol E pada keyboard dan tarik sumbu Z ke bawah untuk menghasilkan kaki meja .
6.      Selanjutnya membuar sandaran pada kursi , langkahnya sama seperti ketika membuat kaki kursi
7.      Selanjutnya lakukan pewarnaan objek pada menu Propertis bagian kolom atas .

Hasil dari objek

         Menggambar acessoris lainnya
Gambar awal objek ( lantai , sound , televisi , buku )



Gambar objek dalam tahap prosess ( lantai , sound , televisi , buku )





Proses yang dilakukan dalam pembuatan ( lantai , sound , televisi , buku )
Sebenearnya basic dari langkah membuat kursi sama dengan membuat meja , langkah pertama adalah menambahkan Cube (Kubus) untuk diedit Lalu
1.      Memipihkan objek dengan cara menekan tombol (s+r , s+y , dan s+z ) sesuai dengan besar objek pada umumnya
2.      Setelah semua dipipihkan , lalu pergi ke menu edit mode yang tempatnya di Menu 3D View
3.      Dalam editmode lalu tekan (ctrl + r ) pada keyboard untuk memosisikan potongan dari objek tersebut .
4.      Setelan terbentuk potongan di permukaan objek , lalu pada potongan tersebut , tindakan selanjutnya adalah menekan tombol (shift + klik kanan pada mouse ) .
5.      Tindakan no 4 dilakukan untuk mengedit objek di sisi mana objek akan di edit .
6.      Setelah itu memberikan warnanya , lakukan pewarnaan objek pada menu Propertis bagian kolom atas .


Objek setelah  semuanya selesai

                  Terimakasih atas kunjungan anda . Bila artikel ini kurang jelas mohon dimaklumi ..
                                                                         SALAM PELAJAR

1 komentar: